KENAPA MAKANAN BERLEMAK LEBIH ENAK?



Dijaman sekarang ini sedang marak-maraknya sosial media seperti facebook, twitter dan instagram ditambah dengan adanya handphone android yang semakin bagus terutama kamera yang sangat jernih membuat orang-orang semakin cepat membagikan informasi mengenai kejadian, berita, pesona alam hingga kuliner.

Karnena hal itu takheran banyak penjual yang membuat makanan yang unik dan nyleneh untuk menggai pelanggan dengan media sosial karena hal ini juga membuat perekonomian negara kita indonesia semakin meningkat.

Tapi dibalik itu semua kebanyakan makanan yang dijual adalah makanan yang memiliki lemak atau kalori yang tinggi karena makanan yang memiliki kandungan emak cenderung lebih enak dan menggoda seperti yang dirilis dalam jurnal Physiology and Behavior, lemak memang memilki cita rasa khas yang membuat makanan lebih lezat.

 Penelitian yang dilakukan oleh para ahli dari Purdue University juga menjelaskan bahwa makanan berlemak mempunyai rasa yang lebih enak dibandingkan makanan yang bebas lemak. Makanan yang tidak mengandung lemak atau hanya mengandung sedikit lemak biasanya rasanya tidak tajam, bahkan cenderung hambar. tapi juga patut perlu diperhatikan karena kebanyakan mengkonsumsi makanan berlemak itu bisa jadi penyebab obesitas.

Lalu kenapa makanan berlemak lebih enak?

1.Tekstur makanan

Makanan yang mengandung lemak cenderung memiliki tekstur yang unik dan bisa jadi menggugah selera seperti saja gajih(lemak sapi) gajih memiliki tekstur unik dan berminyak dan sangat enak jika dimakan dengan bakso dalam keadaan hangat.

Setelah memakan makanan berlemak biasanya anda akan cepat merasa kenyang karena anda memberikan energi bagi tubuh lebih banyak dibanding dengan energi yang diperlukan oleh tubuh. hal ini bisa membuat otak mengeluarkan hormon yang membuat anda merasa puas setelah makan makanan berlemak.

2. Aroma yang enak

Lemak bisa mempermudah tubuh anda dalam memusatkan rasa dan aroma makanan sehingga anda menjadi tertarik dengan makanan berlemak. takhayal setelah memakan makanan berlemak membuat kita merasa puas dan membuat anda lebih meyukai makanan berlemak dibanding dengan makanan sehat yang kadang memiliki rasa yang hambar.

Belum ada Komentar untuk "KENAPA MAKANAN BERLEMAK LEBIH ENAK?"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel